RSS
Hello! Selamat datang di blognya wildan , aku harap teman2 dapat menerima informasi dari blog ini.

ungkapan pena


Puisi adalah suara hatiku berbicara tentang kebenaran, manusia dan kemanusiaan. Fotografi adalah pandangan mataku menatap alam dan manusia dari satu sudut jiwa yang berbeza.Melalui bicara puisi dan rakaman fotografi ini kupamerkan cinta dan harapan teman,luka dan duka warga,dura dan enigma bangsa, resah dan payah sang ayah serta lagu dan syahdu si ibu.

Balado Cumi

Balado Cumi
Bahan :
750 gr cumi
Jeruk nipis
50 gr daun kemangi
2 lbr daun salam
100 cc air/kaldu
Garam

Bumbu yang dihaluskan/diblender (harus alus banget):
8 bawang merah
3 bawang putih
7 cabe merah
1 sdt terasi
10 cabe rawit (kalau gak suka pedes, gak usah ditambah rawit)
5 kemiri
1/2 sdt kencur bubuk
1 sdt kunyit bubuk
2 sdt lengkuas
1 sdm irisan halus serai
1/2 sdt jahe
garam

Cara membuat :

* bersihkan cumi, lumuri air jeruk dan garam, biarkan min 15 menit
* tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum
* masukkan cumi, aduk sampai air cumi agak asat
* masukkan daun kemangi, aduk sebentar
* angkat

Resep Nasi Goreng Jawa

Resep Nasi Goreng Jawa

Bahan Nasi Goreng Jawa :

* 2 sdm kecap manis
* 500 gram nasi
* 200 gr daging sapi rebus, potong panjang tipis
* 100 gr udang basah, kupas kulitnya


Bumbu Nasi Goreng Jawa (haluskan) :

* 3 siung bawang putih
* 1 sdt ketumbar
* ½ sdt gula pasir
* 1 sdt garam4 buah cabai merah, buang biji
* 1 sdt terasi
* 6 buah bawang merah


Bahan Pelengkap:

* Kerupuk udang secukupnya
* Bawang goreng secukupnya
* 2 butir telur ayam, buat dadar
* 2 buah mentimun, kupas, potong-potong


Cara Membuat Nasi Goreng Jawa :

1. Tumis bumbu halus hingga harum.
2. Beri 3 sendok makan air dan kecap manis, aduk rata
3. Masukkan daging dan udang, aduk sebentar.
4. Masukkan nasi, aduk terus hingga rata betul di atas api kecil, angkat.
5. Sajikan dengan taburan bawang goreng, telur dadar, irisan mentimun, dan kerupuk udang.

Rendang Padang

Rendang Padang

Bahan:
1 ½ kilo daging sapi
12 gelas santan dari 3 butir kelapa
2 biji asam kandis
1 batang serai, memarkan
1 lembar daun kunyit
2 lembar daun jeruk purut
Garam secukupnya

Haluskan:
1 ons cabe merah
15 buah bawang merah
6 siung bawang putih
5 buah kemiri
2 cm jahe
3 cm laos (yang ini tidak perlu dihaluskan, cukup di keprak saja)

Cara membuat:
~ Daging dipotong2 sesuai selera.
~ Dalam wajan: rebus santan dengan bumbu-bumbu yang dihaluskan plus daun-daun dan asam kandis.
~ Aduk terus sampai mengental agar santannya tidak pecah. Kalau sudah mulai keluar minyak masukan potongan-potongan daging
~ Aduk terus dan dimasak dengan api sedang. Kalau mau dihitamkan kecilkan apinya. (In)

Tips :
- Sedikit tambahan untuk resep tsb (supaya lebih enak,boleh di test):
* 1kg daging, kelapanya 3 butir dibuat santan kental, jadi kalau 1,5 kg sebaiknya 5 butir kelapa.
* Ditambah 3 lembar daun salam, juga untuk serai ditambah jadi 2 batang, daun jeruk ditambah menjadi 4 lembar
* Ditambah 2 sdm kelapa parut sangrai yang sudah digiling halus (sampai keluar minyak)
* Sedikit gula, bila suka
* Kalau ingin rasanya lebih sarat bumbu, cabe, bawang putih & merahnya boleh ditambah lagi
* Supaya lebih meresap bumbunya, sebaiknya daging diungkep dulu bersama dengan semua bumbu & daun, setelah air dagingnya kering baru masukan santan, diaduk terus sampai mendidih. Kecilkan api, masak sampai bermiyak (hitam) dengan sekali-sekali diaduk agar tidak lengket & matangnya merata. (Dew)

- Kebetulan kalau bikin rendang saya juga memasukkan sedikit asam kandis, tetapi rasanya tidak menjadi asam sama sekali kok (kali kalah sama rasa bumbu dan santannya), soalnya paling asam kandisnya 2 atau 3 biji. Kata orang sih, asam juga dapat berfungsi sebagai pengawet alami? (bener nggak sih). (An)

- Kadang ada orang yang bilang kenapa kalau masak rendang tidak bisa hitam seperti rendangnya orang Minang. Ibuku bilang, supaya rendang bisa hitam, kuncinya jangan pakai kunyit. Kalau pakai kunyit, biar masaknya lama dengan api kecil pun, rendang tetap kelihatan merah (seperti kalio).

- Supaya dedaknya banyak, santan juga harus banyak. Memeras santan untuk rendang, perasan pertama sebaiknya jangan ditambahkan air dulu.Peras kelapa dengan menggunakan kain/serbet khusus, supaya patinya keluar.

- Resep keluargaku, takaran utamanya :
1 kg daging, 4 butir kelapa (kalau di Batam = 2kg), 1 ons cabe giling. Ukuran potongan daging yang pas utk rendang, 1 kg = 25-30 potong, potong sesuai seratnya supaya tidak cepat hancur waktu dimasak.

- Kalau jenis dagingnya yang cepat empuk, jangan terlalu cepat dimasukkan, cukup di aduk dengan bumbu supaya meresap lebih dahulu dan didiamkan k/l 1/2 jam, baru masukkan setelah santan yang telah dijerang keluar minyaknya. (Ir)

Rendang Padang

Rendang Padang

Bahan:
1 ½ kilo daging sapi
12 gelas santan dari 3 butir kelapa
2 biji asam kandis
1 batang serai, memarkan
1 lembar daun kunyit
2 lembar daun jeruk purut
Garam secukupnya

Haluskan:
1 ons cabe merah
15 buah bawang merah
6 siung bawang putih
5 buah kemiri
2 cm jahe
3 cm laos (yang ini tidak perlu dihaluskan, cukup di keprak saja)

Cara membuat:
~ Daging dipotong2 sesuai selera.
~ Dalam wajan: rebus santan dengan bumbu-bumbu yang dihaluskan plus daun-daun dan asam kandis.
~ Aduk terus sampai mengental agar santannya tidak pecah. Kalau sudah mulai keluar minyak masukan potongan-potongan daging
~ Aduk terus dan dimasak dengan api sedang. Kalau mau dihitamkan kecilkan apinya. (In)

Tips :
- Sedikit tambahan untuk resep tsb (supaya lebih enak,boleh di test):
* 1kg daging, kelapanya 3 butir dibuat santan kental, jadi kalau 1,5 kg sebaiknya 5 butir kelapa.
* Ditambah 3 lembar daun salam, juga untuk serai ditambah jadi 2 batang, daun jeruk ditambah menjadi 4 lembar
* Ditambah 2 sdm kelapa parut sangrai yang sudah digiling halus (sampai keluar minyak)
* Sedikit gula, bila suka
* Kalau ingin rasanya lebih sarat bumbu, cabe, bawang putih & merahnya boleh ditambah lagi
* Supaya lebih meresap bumbunya, sebaiknya daging diungkep dulu bersama dengan semua bumbu & daun, setelah air dagingnya kering baru masukan santan, diaduk terus sampai mendidih. Kecilkan api, masak sampai bermiyak (hitam) dengan sekali-sekali diaduk agar tidak lengket & matangnya merata. (Dew)

- Kebetulan kalau bikin rendang saya juga memasukkan sedikit asam kandis, tetapi rasanya tidak menjadi asam sama sekali kok (kali kalah sama rasa bumbu dan santannya), soalnya paling asam kandisnya 2 atau 3 biji. Kata orang sih, asam juga dapat berfungsi sebagai pengawet alami? (bener nggak sih). (An)

- Kadang ada orang yang bilang kenapa kalau masak rendang tidak bisa hitam seperti rendangnya orang Minang. Ibuku bilang, supaya rendang bisa hitam, kuncinya jangan pakai kunyit. Kalau pakai kunyit, biar masaknya lama dengan api kecil pun, rendang tetap kelihatan merah (seperti kalio).

- Supaya dedaknya banyak, santan juga harus banyak. Memeras santan untuk rendang, perasan pertama sebaiknya jangan ditambahkan air dulu.Peras kelapa dengan menggunakan kain/serbet khusus, supaya patinya keluar.

- Resep keluargaku, takaran utamanya :
1 kg daging, 4 butir kelapa (kalau di Batam = 2kg), 1 ons cabe giling. Ukuran potongan daging yang pas utk rendang, 1 kg = 25-30 potong, potong sesuai seratnya supaya tidak cepat hancur waktu dimasak.

- Kalau jenis dagingnya yang cepat empuk, jangan terlalu cepat dimasukkan, cukup di aduk dengan bumbu supaya meresap lebih dahulu dan didiamkan k/l 1/2 jam, baru masukkan setelah santan yang telah dijerang keluar minyaknya. (Ir)

genit (tipe-x)


Lihat senyum manis di atas bibir bergincu
Kerdip mata merayu jelas coba mengganggu
Tawa renyah terpasang bukan tanpa tujuan
Satu korban terjerat itulah harapan

Wangi parfum semerbak membius pusat saraf
Hadirkan bayangan tuk lepas keresahan
Bergejolak, semua coba berontak
Ketika tak kuasa langsung kulari mengelak

Reff:
A a a... entah sampai kapa..a..an
Kau mampu bertahan, hindari kenyataan
Entah sampai kapa..a..an
Kau mampu bertaha..a..an
Mungkinkah terpikir, lepas belenggu hitam

Hidup memang slalu penuh dengan warna-warni
Bila terjebak sulit untuk coba keluar
Semua pasti ada jalan keluar
Cobalah berusaha

Reff:
A a a... entah sampai kapa..a..an
Kau mampu bertahan, hindari kenyataan
Entah sampai kapa..a..an
Mungkinkah terpikir, lepas belenggu hitam
 
Copyright 2009 Dan " Al-hasbi ". All rights reserved.
Free WordPress Themes Presented by EZwpthemes.
Bloggerized by Miss Dothy